Halaman

WARNING!!
Please do not post links crack / patch in your comment

Tuesday, October 11, 2011

Skins Gallery DevExpress

Sekarang saya akan menampilkan Skins Gallery pada Ribbon form, jika ada yang belum jelas mengenai Ribbon form bisa kesini. saya akan melanjutkan dari Project Ribbon Form, sehingga tidak terlalu panjang lebar lagi untuk menjelaskannya.

Caranya :
- tambahkan PageGroup di Page Skins
- rename RibbonPageGroup2 menjadi Gallery (RibbonPageGroup2 Properties-->Text)
- klik kanan mouse pada RibbonPageGroup2 / PageGroup Gallery

- pilih Add RibbonGalleryBarItem

setelah selesai maka akan tampak seperti gambar pertama di atas, pada even Load form tambahkan script berikut : SkinHelper.InitSkinGallery(RibbonGalleryBarItem1, True)


Sekarang coba Run dengan menggunakan tombol F5, maka akan tampak gambar seperti berikut :


Coba sekarang di klik tanda panah ke bawah pada scrollbarnya , akan keluar semua Skin Gallery yang ada di DevExpress


coba sekarang anda pilih London Liquid Sky


pilih yang lainnnya :


Anda bisa cari yang sesuai dengan ke inginan anda....

Salam

5 comments:

  1. Mas..
    Aplikasi saya bermasalah..
    Bordernya gak mau berubah, tetap skin win7..
    itu knp ya Mas..
    Padahal bagian isinya dah berubah..??

    ReplyDelete
  2. coba ikuti artikel "Skin DevExpress 1 dan 2" ada scrip yang harus di ketik pada saat load form

    ReplyDelete
  3. Mas, kalau mau ambil value skin nya gimana ya? Jadi, kalau sudah diganti skin nya langsung nyimpen gitu di setting. Nanti kalau misalnya dijalankan lagi form nya, status skin nya yg terakhir di pilih

    ReplyDelete
    Replies
    1. Mas To2,
      Anda harus menyimpan skins Value tersebut, bisa di registry atau di file tertentu, sehingga sewaktu load pertama kali yang di baca adalah value dari registri atau file tersebut

      Delete
  4. mas udin... sy udah coba cara di atas..
    tapi yg tampil ko' cuman skin standard nya doang yach...
    bonus skinnya g' nampil...
    mohon petunjuknya...!!!!

    ReplyDelete

Note: Only a member of this blog may post a comment.

Search This Blog